Lakukan Kunjungan Kerja, Tim Wasrik Itwasda Polda Lampung Disambut Langsung Waka Polres Lampung Tengah

Lampung Tengah, Lamteng.com – Waka Polres Lampung Tengah Kompol Suparman, S.Pd, M.Si, Mewakili Kapolres Lampung Tengah AKBP Popon Ardianto Sunggoro, S.Ik., S.H menerima Tim Wasrik Itwasda Polda Lampung yang di yang dipimpin oleh Pengawas Tim A Kombes Drs Jauhari, di ruang Atmani Wedhana Polres Lampung Tengah, Rabu ( 21/10/2020).

 

Irwasda Polda Lampung Kombes Drs Eddy Hermanto, MM, MH dalam hal ini diwakili oleh Kombes Drs Jauhari  Serta selaku ketua Tim A AKBP Medyanta dan beranggotakan Kompol Hadi Prabowo, SH, MH, Kompol Haruniyati, Kompol Jumiyati, AKP M Teguh Riwayanto, AKP Suriansyah, Aiptu Anang Sueranto, Brika Juliayani, Brigpol Hendy Satrio, Penata TK I Marsidi.

Dalam sambutannya Waka Polres agar Personil yang mengawaki atau membidangi yang akan di Evaluasi oleh Tim Wasrik seperti Bag Ops, Bag ren, Bag Sumda, Sat Lantas, Binmas, Reskrim, Sat Res Narkoba, Intelkam, Sat Sabhara, Sat tahtih, Subbag Humas,  Sie Propam dan Polres jajaran Polres Lampung Tengah, tentang capaian kinerja di masing – masing Bag, sat, Sie  yang diperlukan oleh Tim Wasrik Polda Lampung.

Di Lanjutkan oleh Kombes Drs Jauhari, bahwa Wasrik ini bertujuan untuk Pengawasan  dan mengevaluasi kinerja di wilayah masing tentang capai kinerja di Wilayah Lampung Tengah, tentang Adminitrasinya semoga Lampung Tengah dalam capaian kinerja dapat diharapkan.

Kegiatan ini juga tetap menerapkan protokol kesehatan 3 M + 1T seperti cuci tangan dengan sabun atau menggunakan handsanitizer, menggunakan masker, menjaga jarak aman 1 sampai 2 meter physical distancing serta ditidak berkerumun dalam menghadapi tatanan baru New Normal Covid-19, Pungkasnya. (*)

Baca Juga

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.